I Nyoman Anata Batal ke Paskibraka Nasional, Ketua DPRD OKU Timur Minta Disporapar Usut Tuntas Masalah ini

oleh

Padahal kata Beni, pihak keluarga I Nyoman, yang merupakan pemuka tokoh Bali d i OKU Timur, sudah mengusulkan untuk tes PCR yang ke dua. Namun tidak d igubris oleh panitia dan D ispora Provinsi Sumsel.

Namun sambung Beni, pihak keluarga mengambil inisiatif untuk melakukan tes VCR-CoV-19 d i RSUD OKU Timur, pada 26 Juli 2021. Dan hasilnya I Nyoman Negatif Covid 19.

“Ini tidak masuk akal jika dalam waktu 3 hari pasien covid 19  bisa sembuh. Perbedaan hasil PCR antara RSUD Siti Fatimah dengan Hasil VCR RSUD OKU Timur menjadi pertanyaan besar,” katanya.

Sebagai warga OKU Timur sekaligus sebagai pimpinan DPRD OKU Timur, Beni mempertanyakan kebenaran permasalahan tersebut.

“Kita akan kawal terus permasalahan ini sampai ada titik terang. Jangan sampai hal seperti ini terulang kembali,” tegas Beni. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.