Sukseskan Pemilu 2024, Bawaslu OKU Timur Rapat Evaluasi Pengawasan

oleh

Sedangkan Komisioner KPU OKU Timur Ali Muhsonudin sangat mengapresiasi kegiatan rapat evaluasi yang dìlaksanakan oleh Bawaslu OKU Timur.

Dìmana KPU memang membutuh masukan/ saran dalam penyusunan Daftar Pemilih Berkelanjutan. Yang mana Bawaslu sudah menyampaikan himbauan-himbauannya baik secara lisan maupun tertulis.

“Kami menjamin bahwa masyarakat OKU Timur tidak akan hilang hak suaranya pada waktu Pemilu/Pilkada 2024 nanti,” ucap Ali.

Selain dìhadiri pimpinan Bawaslu OKU Timur rapat juga dìhadiri Kaban Kesbangpol, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil), Kodim 0403, Polres, Puslatpur, Yon Armed, Alumni SKPP dan peserta rapat lainnya. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.