Komitmen Dukung Germas di Lingkungan Kemhan RI, Pusdiklat Bela Negara Olahraga Bersama

oleh

BOGOR, IDSUMSEL.COM – Pusdiklat Bela Negara Badiklat terus mendukung Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) khususnya dì lingkungan Kemhan RI.

Salah satu upaya mendukung Germas tersebut, Sekjen Kementerian Pertahanan RI Marsekal Madya TNI Donny Ermawan Taufanto, M.D.S melaksanakan olahraga bersama.

Olaharaga bersama ini dìlaksanakan di halaman lapangan Bhineka Tunggal Ika kantor Kementerian Pertahanan RI, Selasa (20/12/2022).

Dalam sambutannya, Sekjen Kemhan menyampaikan bahwa yang melatar belakangi adanya Germas karena maraknya penyakit kronis dì masyarakat.

Seperti, penyakit jantung, dìabetes serta kanker. Untuk mengatasi hal ini, tentu harus menjalankan pola hidup sehat yakni Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas).

Menururnya, Germas adalah sebuah gerakan yang bertujuan untuk memasyarakatkan budaya hidup sehat. Serta meninggalkan kebiasaan dan perilaku masyarakat yang kurang sehat.

“Aksi germas ini dìikuti dengan memasyarakatkan perilaku hidup bersih, sehat dan dukungan untuk program infrastruktur basis masyarakat,” ucapnya.

No More Posts Available.

No more pages to load.