Bawa Sabu 5,63 Gram, Warga Madang Suku 1 OKU Timur Diciduk Satresnarkoba saat Patroli

oleh

OKU TIMUR, idsumsel.com – Diduga membawa dan memiliki narkoba jenis sabu seberat 5.63 gram. Efendi (40) warga Dusun 2 Desa Rasuan, Kecamatan Madang Suku 1, Kabupaten OKU Timur d i ciduk anggota Satresnaskoba Polres OKU Timur, saat sedang melakukan patroli.

Informasi dari pihak kepolisian menyebutkan, tersangka d i tangkap saat melintas d i jalan Desa Pandan Agung, Kecamatan Madang Suku II, Senin (17/05/2021) malam sekitar pukul 19.30 WIB. Penangkapan ini juga d i perkuat dengan LP.A / 85 / V/2021/ Sumsel /Res OKU Timur.

Kapolres OKU Timur AKBP Dalizon SIK MH melalui Kasat ResNarkoba IPTU Regan Kusuna Wardani SIK, d i dampingi Kasubbaghumas IPTU Edi Arianto membenarkan penangkapan ini.

Menurutnya, saat anggota Satresnarkoba melakukan patroli pada daerah rawan peredaran Narkoba Desa Pandan Agung Kecamatan Madang Suku ll.

No More Posts Available.

No more pages to load.