Agen e-Waroeng Wajib Jaga Kualitas Komoditas yang Disalurkan ke KPM

oleh

“Jika komoditas, seperti beras kualitasnya tidak layak dìjual agen e-Waroeng, kembalikan saja lagi dan dìtukar dengan yang baik. Dinsos hanya sifatnya koordinasi dan memastikan penyaluran bantuan sudah diterima dengan baik oleh KPM,” imbaunya.

Penyaluran bantuan pangan secara non tunai lewat BPNT mengacu pada 4 (empat) prinsip umum, yakni mudah dìjangkau dan dìgunakan oleh KPM.

Memberikan lebih banyak pilihan dan kendali kepada KPM dalam memanfaatkan bantuan.

Mendorong usaha eceran rakyat untuk memperoleh pelanggan dan peningkatan penghasilan dengan melayani KPM.

Serta memberikan akses jasa keuangan kepada usaha eceran rakyat dan KPM. (rel/ads/gas)

No More Posts Available.

No more pages to load.