Antisipasi Penyakit Menular, Disporapar OKU Timur Gandeng Dinkes dan Bappeda Sosialisasi ATM ke Para Pemuda

oleh
Disporapar OKU Timur saat menggelar sosialisasi ATM kepada pemuda gerakan pramuka OKU Timur. Foto: Indra/idsumsel

OKU TIMUR, IDSUMSEL.COM – Guna mengantisipasi penyakit menular dì kalangan remaja dì Bumi Sebiduk Sehaluan.

Pemkab OKU Timur melalui Disporapar bidang kepemudaan menggelar sosialisasi Aids, Tuberkulosisi dan Maria (ATM).

Kegiatan ini dìikuti puluhan peserta dari organisasi gerakan pramuka dan Dìsporapar dengan mendatangkan narasumber dari Dinkes dan Bappeda.

Acara dìbuka langsung Kadisporapar OKU Timur, Basyuni SP MM yang dìlaksanakan dì aula Parai Puri Tani Hotel, Martapura, Selasa 10 Desember 2024.

Kadisporapar OKU Timur, Basyuni SP MM mengatakan, tujuan sosialisasi ini sebagai upaya penanggulanan dan pencegahan penyakit menular ATM.

No More Posts Available.

No more pages to load.