Begini Kronologi OTT Bupati Nganjuk Novi Rahman Hidayat

oleh

“Tim gabungan ini kemudian menindaklanjuti dan mengamankan empat orang camat pada wilayah kabupaten Nganjuk beserta barang bukti uang. Setelah d i lakukan permintaan keterangan d i peroleh fakta dugaan penerimaan sejumlah uang d i kumpulkan atas arahan bupati Nganjuk,” jelas Lili.

“Tim gabungan menemukan fakta ada beberapa dugaan Para camat telah menyerahkan sejumlah uang kepada Bupati Nganjuk melalui ajudannya. Selanjutnya tim gabungan KPK dan Bareskrim Mabes Polri mengamankan Bupati KPK untuk pemeriksaan lebih lanjut,” jelasnya.

Pada kesempatan yang sama, Lili mengingatkan seluruh kepala daerah d i Indonesia agar berhati-hati dalam bertugas.

Karena, KPK akan melakukan penindakan jika menemui kasus korupsi yang d i lakukan kepala daerah.

“Perkara ini tentu menjadi pengingat sekaligus peringatan kepada seluruh kepala daerah yang merupakan penanggungjawab anggaran daerahnya dengan penuh integritas. Sebab KPK dan Mabes Polri akan terus berkomitmen bersinergi memberantas korupsi hingga ke akarnya hingga negeri ini bebas dari korupsi,” pesan Lili. (hil/iwd/detiknwes).

No More Posts Available.

No more pages to load.