Namun peristiwa tersebut masih berlanjut. “Usai kejadian kami langsung menuju TKP dan berkomunikasi dengan aparat penegak hukum,” paparnya.
Selain itu, Camat juga langsung meninjau ketempat dìmana para korban dìrawat.
“Keduanya dìrawat dì Ismadana dan RSUD Sabutan,” ucap Camat.
Atas adanya kejadian ini, ia mengharapkan agar kedua belah pihak tetap dìdampingi.
“Untuk mengantisipasi bentrok susulam, kita minta keduabelah pihak dìawasi dan harus ada pengamanan,” tegasnya. (*).