Curhatan Pelajar Semendawai Timur Puluhan Tahun Lewati Jalan Berlumpur Kesekolah

oleh

Lanosin mengaku, hal itu memang yang selama ini sangat dìtunggu masyarakat. “Kami ucapkan terima kasih kepada Pak Gubernur atas bantuannya,” ucapnya.

Dìtempat yang sama, Kepala Dinas PUTR Kabupaten OKU Timur, Aldi Gurlanda menyampaikan, bahwa pembangunan infrastrukutur jalan dan jembatan ini merupakan bantuan Gubernur Sumsel kepada Pemkab OKU Timur tahun anggaran 2021 sebesar Rp269 miliar.

“Khusus untuk Pembangunan Infrastruktur dì Kecamatan Semendawai Timur sebesar Rp 64 miliar,” jelasnya.

Aldi merincikan, untuk pekerjaan rehab pemeliharaan jalan Burnai Mulya- Mulya Jaya- Nirwana dengan anggaran Rp 24 miliar.

Burnai Mulya -Harapan Makmur batas OKI sebesar Rp13 miliar  serta pemeliharan pembangunan infrastruktur lainnya,” papar Aldi. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.