OKU TIMUR, IDSUMSEL.COM – Dìduga hendak melakukan transaksi narkoba dì sebuah minimarket dì Desa Sukaraja, Kecamatan Buay Madang.
Irfan Efendi (27) warga Desa Bandar Jaya, Kecamatan BP Peliung dìtangkap Satres Narkoba Polres OKU Timur, Kamis (2/3/2023) sekitar pukul 16.00 WIB.
Dari tangan pelaku, polisi mendapati barang bukti narkoba jenis sàbù dengan berat 6,50 gram, yang dìbungkus plastik bening.
Saat dìgeledah anggota, sàbù tersebut dìsembunyikan pelaku dì dalam kotak rokok LA Mild. Rokok tersebut berada dì dalam saku sebelah kanan celana yang ia kenakan.
Penangkapan pelaku tersebut diperkuat dengan laporan polisi, LP-A / 05 / II /2023 / SUMSEL / OKUT, tanggal 2 Februari 2023.
Informasi dari pihak kepolisian, penangkapan terhadap pelaku tersebut bermula adanya informasi dari masyarakat.
Dìmana, dìsebuah minimarket Desa Sukaraja, Kecamatan Buay Madang akan ada transaksi narkòbà jenis sàbù.
Mendengar informasi itu, Satres Narkoba Polres OKU Timur langsung melakukan patroli ke TKP.