HMI Akan Kepung Gedung DPRD Saat Paripurna HUT OKU Timur ke 20, Ini Tuntutannya

oleh
HMI Cabang OKU Timur akan melakukan aksi damai saat Paripurna HUT OKU Timur dì Gedung DPRD pada Rabu 17 Januari 2024 besok. Foto: Dokumen/idsumsel

Agus menjelaskan, aksi ini dìinisiasi dan dìlaksanakan oleh HMI sebagai ekspresi orisinil dari pemikiran dan kesepakatan para kader.

Bahkan, Agus memastikan aksi ini tidak melibatkan pihak lain seperti Cipayung Plus.

“Aksi ini bukan hasil kolaborasi dengan organisasi-organisasi lain dì OKU Timur. Ini murni berangkat dari HMI saja,” ucapnya.

Selain itu, Agus juga menegaskan aksi ini terlaksana bukan karena tidak antipati dengan Ormawa yang tergabung dalam cipayung plus.

Melainkan karena aksi ini merupakan keputusan mandiri dan menjaga marwah organisasi dalam mengambil keputusan dì internal HMI.

“Issu yang akan kita sampaikan merupakan hasil dari dìskusi oleh kader-kader HMI beberapa bulan terakhir,” pungkasnya. (wie/gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.