Kabar Gembira, Bawaslu OKU Timur Buka Rekrutmen 2.180 PTPS, Cek Syaratnya

oleh
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten OKU Timur sedang membuka rekrutmen tenaga untuk Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) sebanyak 2.180 orang. Foto: Ilustrasi/net

Pasal 66, Ayat 2, jumlah anggota PTPS untuk setiap TPS adalah 1 (satu) orang. Adapun Time Line Pembentukan Pengawas TPS pada Pemilu Serentak 2024

1. Sosialisasi dan Pengumuman Pendaftaran 19 – 31 Desember 2023 atau selama 12 hari.

2. Pendaftaran dan penerimaan Berkas (G1) 2-6 Januari 2024 atau selama 5 hari.

3. Penelitian Kelengkapan berkas pendaftaran 2-6 Januari 2024 atau selama 5 hari.

4. Pengumuman Perpanjangan 7 Januari 2024 atau selama 1 hari.

5. Penerimaan berkas pendaftaran di masa Perpanjangan (G2) 7 – 8 Januari 2024 atau selama 2 hari

6. Penelitian berkas pendaftaran di masa
perpanjangan 7 – 8 Januari 2024 atau selama 2 hari.

7. Pengumuman Lulus Administrasi 10 Januari 2024 atau selama 1 hari.

8. Tanggapan atau masukan masyarakat 10 – 21 januari 2023 atau selama 12 hari.

9. Wawancara 2 – 17 Januari 2024 atau selama 16 hari.

10. Penetapan dan Pengumuman Calon Terpilih Berdasarkan Hasil Tes Wawancara 18 – 19 Januari 2024 atau selama 2 hari

11. Pergantian calon terpilih (jika ada setelah didahului klarifikasi II) 19 – 21 Januari 2024 atau selama 3 hari.

No More Posts Available.

No more pages to load.