“Kita menyambut baik adanya reformasi birokrasi, serta digitalisasi pada Kementerian Agama. Ini bisa menjadi sebuah momentum peningkatan kualitas layanan publik lembaga,” bebernya.
Pada kesempatan yang sama, pihaknya menyampaikan selamat kepada para Kakankemeng kabupaten/kota, Kepala KUA dan Madrasah.
“Teruslah berkarya, teruslah berinovasi berikan pelayanan yang terbaik untuk masyarkat,” tutupnya.
Terpisah, Kakankemenag OKU Timur Dr H Abdul Rosyid SAg MM melalui Kasi Penmad H Karep MM menambahkan, pihaknya mengucapan terimakasih kepada Kakanwil atas penghargaan apresiasi Inovasi Layanan Publik kepada Kantor Kemenag OKU Timur.
“Semoga momentum ini dapat menjadi acuan untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik. Sehingga masa-masa yang akan datang bisa lebih baik lagi. Kemudian terimakasih kepada tim Humas dan PTSP Kemenag OKU Timur atas dedikasinya sehingga mampu meraih penghargaan ini,” pungkasnya. (gas).