Sebab, prestasi Jessica bukan hanya prestasi sekolah, tetapi juga membawa nama baik Kabupaten OKU Timur dan Provinsi Sumsel.
“Ada kebanggaan tersendiri saat nama Jessica terpilih menjadi pemenang potret cerita, dari Sumatera Selatan, Kabupaten OKU Timur,” katanya.
Perolehan prestasi ini dìharapkan bisa memacu semangat para siswa-siswi lainnya dì Kabupaten OKU Timur. Terlebih dalam meningkatkan inovasi, kompetensi dan pengembangan diri.
Edi berharap, kedepan akan muncul Jessica baru pada ajang lomba FKM tahun 2025. “Kita akan terus memberikan support agar sekolah dan pelajar terus berkembang lebih baik,” pungkasnya. (gas).