Sementara, Pjs Bupati OKU Timur Prof Dr HM Edwar Juliartha, SSos MM melalui Plt Asisten II Rayennaidi menyampaikan, pihaknya mengapresiasi pemusnahan barang bukti ini.
“Pemusnahan barang bukti ini juga untuk menjawab pertanyaan masyarakat terkait dìkemanakan barang bukti hasil kejahatan. Semoga sinergitas antara Pemda dan Kejari OKU Timur semakin baik,” pungkasnya. (gas).