Pekan Nuzul Quran di SDN 19 Martapura, Gelar Pesantren Kilat, Bukber Hingga Berbagi

oleh
Kepala sekolah, guru dan pelajar berfoto bersama usai melaksanakan berbagai kegiatan pekan nuzul quran. Foto: Indra/idsumsel.com

Mengenai kegiatan 19 berbagi jelas Diana, para pelajar SDN 19 Martapura akan memberikan paket sembako kepada anak yatim, piatu, yatim piatu dan kaum duafa.

Dìmana, paket sembako yang akan dìbagikan ini merupakan hasil infaq para siswa-siswi bersama dewan guru.

“Hasil infaq pelajar dan guru ini selain kita bagikan kepada pelajar yang berhak menerimanya, juga kita bagikan keluar sekolah dan Ponpes,” katanya.

Diana berharap, adanya berbagai kegiatan pekan nuzul quran ini selain dapat menambah nilai ibadah.

Juga mendapatkan keberkahan sesuai dengan tema kegiatan “Berkah berpuasa menjadi jiwa yang bertaqwa”.

“Terimakasih kepada para dewan guru, siswa-siswi dan orang tua atas dukungannya. Sehingga kegiatan pekan nuzul quran ini bisa terlaksana dengan baik,” pungkasnya. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.