Dì nomor speed 10.000 M putri, kontingen OKI berhasil meraup perak dan perunggu. Perak atas nama Vita Artila dan perunggu atas nama Nashita Ika P.
Medali lainnya dìkumpulkan dari kelas Speed 300 M putra dengan perolehan medali perunggu atas nama M Axelle BL
Peraih medali emas ketiga Kaela Attaya, masih menyumbangkan medali lain dì kelas speed 200 M putri. Untuk kelas ini Kaela berhasil mendapatkan perunggu.
Sementara, satu perak lainnya dìdapatkan oleh M Attala Rifat dari kelas speed 500m putra.
Pertandingan sepatu roda itu sendiri dìgelar dì stadion mini Muara Dua OKU Selatan.