Sheila Noberta Minta Pengurus IGI Berkontribusi Majukan Pendidikan di OKU Timur

oleh
Ketua TP PKK OKU Timur Sheila Noberta saat menghadiri pelantikan pengurus IGI periode 2022-2026, sekaligus Pembukaan Diklat dan Workshop guru 2023 dì Aula STKIP Muhammadiyah OKU Timur.

Bahkan ia juga mengapresiasi semua pihak terutama, teman-teman guru yang telah bersedia untuk menjadi pengurus IGI OKU Timur

Hadi berharap, pengurus IGI kedepannya bisa mewujudkan apa yang dìharapkan oleh pemimpin dan semua pihak dalam dunia pendidikan.

“Mari sama-sama kita majukan IGI dan dunia pendidikan dengan inovasi, kreatifitas dan semangat. Sehingga apa yang kita perbuat bermanfaat dalam mewujudkan OKU Timur Maju Lebih Mulia,” paparnya.

Terpisah, Ketua Wilayah IGI Sumsel, Aswin, SPd, MSi mengucapkan selamat dan sukses atas dìlantiknya pengurus daerah IGI OKU Timur.

Pihaknya berharap dengan ketua dan pengurus yang baru, IGI bisa menggemakan kepada seluruh rekan-rekan guru untuk bergabung bersama.

“Terus berinovasi dan aktif mengadakan diklat yang bermanfaat. Sehingga dapat menjadi wadah pengembangan diri para guru khususnya dìKabupaten OKU Timur,” pesannya. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.