Lalu saat jam-jam rawan agar tidak berpergian untuk menghindari terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.
“Kami dari kepolisian akan menindaklanjuti dari setiap laporan yang ada,” paparnya.
Tetapi kalau tidak ada partisipasi dari masyarakat, maka upaya yang dìlakukan Polres tidak akan maksimal.
“Jadi peran serta masyarakat harus ada, agar kasus-kasus kejahatan ini segera terungkap. Demi menjaga keamanan dì OKU Timur,” pungkasnya. (gas).