Enam Pelajar OKU Timur Wakili Sumsel Ikut Lomba FTBI Nasional, Bupati Lanosin Berikan Bonus Beasiswa

oleh
Asisten III Setda OKU Timur Sutrisno dìdampingi Kadisdikbud Wakimin, Sekdin Dodi Purnama dan Kasi Peserta Didik Himawan Bastari saat melepas pelajar mengikuti FTBI Nasional. Foto: Indra/idsumsel

Selain kelima pelajar tersebut, terdapat satu pelajar asal SMPN 2 Semendawai Suku III yakni Dinda Yolanda yang akan mengikuti upacara bendera dì Kemedikbudristek dì Jakarta.

Dinda akan tampil bersama 18 pelajar lainnya dan akan menyayikan lagu medley ‘Laskar Pelangi’ dalam versi Bahasa komering.

“Harapan kita perwakilan anak-anak ini bisa memberikan penampilan terbaiknya, agar dapat mengharumkan OKU Timur dan Sumsel,” pungkasnya. (gas)

Berikut Nama-Nama Enam Pelajar OKU Timur yang mendapatkan beasiswa dari Bupati Lanosin.

1. Ahaya Febrihani, siswi SDN Sido Mulyo.

2. Nazhifa Zaara Praman, siswi SDN 3 Gumawang.

3. Annaya Fazzora, siswi SDN 3 Gumawang

4. Navisa Aulia Putri, siswi SMPN 1 Buay Madang Timur.

5. Muhammad Dani, siswa SMPN 1 Cempaka

6. Dinda Yolanda, siswi SMPN 2 Semendawai Suku III. (gas).

No More Posts Available.

No more pages to load.