Kemudian pada Jumat (23/7/2021) sekitar pukul 10.00 WIB, ia melakukan tes PCR d i RSUD Siti Patimah Palembang. Selain itu, hasilnya tidak langsung keluar melainkan d isuruh untuk menunggu terlebih dahulu.
“Lalu pada Sabtu (24/7/2021) tiba – tiba orang tua saya d ipanggil dan mendadak dapat info kalau posisi sudah ada orang lain yang menggantikan,” kata Nyoman dengan nada lesu.
Mengetahui bahwa posisinya telah d igantikan, sontak saja membuat I Nyoman shok dan terpukul. Bahkan ia mengaku sempat putus asa.
“Sempat putus asa, kalau tidak ada temen – temen dan keluarga saya yang mendukung. Saya tidak tau keadaan saya sekarang bagaimana,” ucap siswa kelas X SMA Negeri 1 Belitang OKU Timur ini.
Setelah d inyatakan reaktif, kemudian ia langasung d ijemput kedua orang tuanya untuk pulang ke Belitang, Kabupaten OKU Timur.